Sampaijauh
  • Beranda
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Industri Otomotif
    • Ragam Industri
    • Industri Kecil Dan Menengah
    • Industri Kreatif
    • Industri Logam
    • Industri Mamin
    • Industri Pariwisata
  • Inspirasi Nyata
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
    • Tokoh Inspiratif
  • Berita Pilihan
    • Agenda
    • Hiburan
    • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Infografis
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh
No Result
View All Result
Home Cerita Korporasi

PT IMIP Melakukan Penanaman 2.000 Pohon di Desa Le-le, Sulawesi Tengah

Ajak seluruh lapisan masyarakat.

Penulis :SampaiJauhCom
August 28, 2022
in Cerita Korporasi, Perindustrian
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Penyambutan kegiatan penanaman pohon oleh Camat Bahodopi. (Foto: dok. PT IMIP).

Penyambutan kegiatan penanaman pohon oleh Camat Bahodopi. (Foto: dok. PT IMIP).

32
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga alam di sekitar Sulawesi Tengah. Kali ini, bersama Komunitas Karyawan Pendaki Gunung (KKPG) Morowali dan Mapala Politeknik Industri Logam Morowali serta masyarakat Desa Le-le, PT IMIP melakukan penanaman 2.000 pohon pelindung di Desa Le-le, Bahodopi, Morowali, Sulawesi Tengah.

Kegiatan penanaman pohon ini dihadiri oleh Koordinator Comdev/CRS PT Indonesia Morowali Industrial Park  Raden Tommy Adi Prayogo, Camat Bahodopi Tahir, Dinas Lingkungan Hidup Morowali, Koramil 1311-02 Bungku Selatan, Polsek Bahodopi, perwakilan Tsingshan Grup, perwakilan PT MTI dan Kepala Desa Le-le.

ArtikelTerkait

Industri mamin tumbuh

Industri Mamin akan Tetap Tumbuh Meski Inflasi Tembus 5%

February 4, 2023
Donasi Hasil Penjualan Game Stray

Developer Game Stray Donasi Hasil Penjualan demi Rawat Kucing Jalanan

February 4, 2023

“Sudah saatnya kita melakukan penghijauan dengan terencana yang melibatkan semua pemangku kepentingan atau semua pihak yang ada di Morowali. Apa yang kita lakukan hari ini adalah sebuah upaya guna mengantisipasi global warming, serta meningkatkan kesadaran kepada masyarakat agar menjadi bagian dari sikap yang melekat pada kehidupan kita semua,” ujar Raden Tommy Adi Prayogo dalam sambutannya, pada Minggu (28/8/2022).

Kegiatan penanaman pohon PT IMIP di Desa Le-le, Bahodopi, Sulawesi Tengah. (Foto: dok. PT IMIP).
Kegiatan penanaman pohon PT IMIP di Desa Le-le, Bahodopi, Sulawesi Tengah. (Foto: dok. PT IMIP).

Penanaman 2.000 pohon ini bisa dibilang juga menjadi sebuah langkah awal dalam aksi menghijaukan lingkungan di sekitar kawasan industri PT IMIP serta lingkungan di wilayah Bahodopi, Sulawesi Tengah.

Dengan adanya kegiatan penghijauan ini diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang lebih asri dan menjadi komitmen bagi semua pihak untuk menjaga alam dari potensi-potensi kerusakan lingkungan.

“Apa yang kita lakukan hari ini, menjadi bagian dari salah satu upaya kita bersama untuk mengantisipasi dan perbaikan-perbaikan lingkungan kita (polusi dan pencemaran lingkungan). Tentunya kita memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada PT IMIP. Pohon yang ditanam hari ini, bukan kita yang akan menikmatinya tapi generasi yang akan datang,” jelas Tahir selaku Camat Bahodopi.

Masyarakat di Desa Le-le sangat antusias dalam kegiatan penanaman 2.000 pohon yang dicanangkan PT IMIP. (Foto: dok. PT IMIP).
Masyarakat di Desa Le-le sangat antusias dalam kegiatan penanaman 2.000 pohon yang dicanangkan PT IMIP. (Foto: dok. PT IMIP).

Sekadar informasi saja, dalam kegiatan ini seluruh lapisan masyarakat melakukan penanaman pohon di sepanjang jalan di Desa Le-le, Kabupaten Bahodopi, Sulawesi Tengah.

Tags: Indonesia Morowali Industrial Parkopinipenanaman 2000 pohonperindustrianPT IMIP

Artikel Terkait

Industri mamin tumbuh
Industri Mamin

Industri Mamin akan Tetap Tumbuh Meski Inflasi Tembus 5%

February 4, 2023
Donasi Hasil Penjualan Game Stray
Ragam Industri

Developer Game Stray Donasi Hasil Penjualan demi Rawat Kucing Jalanan

February 4, 2023
Pertemuan Presiden Joko Widodo dan Elon Musk. (Foto: kureta.id).
Berita Pilihan

Ternyata Ada Tawaran Menarik dari Indonesia untuk Tesla

February 3, 2023
Mave idol virtual KPop
Industri Kreatif

Girlgroup MAVE Debut! Idol KPop Virtual Pertama Berteknologi AI

February 3, 2023
minyakita langka
Ragam Industri

Minyakita Langka saat Industri Sawit RI Stabil, Kartel Part 2?

February 3, 2023
Ekowisata Edukasi Sumbar
Industri Pariwisata

Jelajah Green Talao Park, Ekowisata Edukasi di Sumbar

February 2, 2023
Next Post
deretan jasa unik

Deretan Jasa Unik yang Cuma Ada di Indonesia, Pernah Ketemu?

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • Perubahan Lambang Pancasila

    Lambang Garuda Pancasila Sempat Alami Perubahan, Apa Saja Itu?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BUMN Tower di IKN Jadi yang Tertinggi se-Asia Tenggara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal 5 Senjata Tradisional dari Sulawesi Tengah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 18 Unit Polisi di Indonesia, Ada yang Kerja Bareng Anjing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ogah Beli? Sekarang Ada Lato-lato Versi Online, Seru Pol!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Currently Playing
Sampaijauh

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Industri Otomotif
    • Ragam Industri
    • Industri Kecil Dan Menengah
    • Industri Kreatif
    • Industri Logam
    • Industri Mamin
    • Industri Pariwisata
  • Inspirasi Nyata
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
    • Tokoh Inspiratif
  • Berita Pilihan
    • Agenda
    • Hiburan
    • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Infografis
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version