Sampaijauh.com
No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Inspirasi Nyata

Mumi Tertua di Papua, Berusia 250 Tahun

Sosok mumi yang dikeramatkan oleh masyarakat Papua.

Penulis :Fitria Nur Rahmawati| Editor :Madava Nanda
May 20, 2022
in Inspirasi Nyata, Produk Fisik, Produk Inspiratif
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Mumi Tertua di Papua

Foto Mumi di Desa Aikima, Papua. Sumber Foto: hipwee.com

47
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Jika berbicara tentang mumi, yang terlintas di pikiranmu pasti mumi yang berasal dari Mesir. Namun, bagaimana kalau Indonesia juga memiliki mumi?

Rupanya hal tersebut benar-benar nyata di Tanah Air. Tidak kalah dengan di negeri Piramida, Indonesia juga punya mumi. Keberadaannya terdapat di Desa Aikima, Distrik Kulurulu, Kabupaten Jaya Wijaya. Bahkan mumi tersebut diketahui sebagai mumi tertua di bumi Papua.

Baik mumi di Indonesia maupun di Mesir pasti memiliki perbedaan. Bedanya, jika mumi di negeri Piramida itu ditutup dengan peti, maka di Papua mumi tersebut dibalut dengan menggunakan kain perban.

Hingga saat ini, mumi tersebut masih bisa dilihat di Desa Aikima dengan bentuk tubuh yang masih utuh dan berwarna gelap. Kabarnya mumi tersebut diperkirakan telah diawetkan selama 250 tahun lamanya. Tidak heran apabila hal ini dikatakan sebagai mumi tertua di Papua.

Sebelum mengenal lebih jauh, tak jarang juga orang yang mempertanyakan, kira-kira siapakah sosok mumi tersebut?

Berdasarkan informasi yang diperoleh, sosok mumi tersebut merupakan seorang kepala suku besar di Desa AIkima yang terletak di Lembah Baliem. Namanya adalah Werupak Elosak. Konon, semasa hidupnya sang kepala suku dikenal sebagai pribadi yang ramah dan bijaksana.

Karena sifatnya inilah banyak masyarakat setempat dengan sengaja berinisiatif mengawetkatkan tubuh Werupak Elosak untuk dihormati dan dikenal sepanjang masa. Alhasil, agar bisa dilihat mumi tokoh masyarakat ini bukan disimpan di dalam peti, melainkan ditaruh di rumah honai yang sangat disakralkan oleh warga lokal.

Bagi masyarakat Papua, sosok mumi tersebut sangat diagung-agungkan. Lantaran banyak dari mereka meyaniki mumi tersebut dapat membawa keberkahan. Akan tetapi bukan berarti dengan hal ini mereka tidak percaya adanya Tuhan, tetapi menghormati adat budaya leluhur mereka.

Tahukah kamu, proses pengawetan mumi ini cukup memakan waktu yang lama, lho. Pertama, Mumi Werupak Elosak melalui tahap pengasapan dan pembalseman yang dilakukan kurang lebih tiga bulan lamanya secara terus-menerus. Kemudian setiap lima tahun sekali diadakan upacara adat sekaligus pemolesan lemak pada tubuh mumi dan pemasangan keeling di leher mumi.

Uniknya, biasanya mumi terkenal disimpan dengan posisi telemtang dan berada di dalam peti. Namun, jika kamu mengunjungi mumi di Papua ini, maka akan melihat posisi mumi yang sedang duduk dengan kedua tangan yang memegang masing-masing lutut sambil keadaan mulut terbuka.

Tags: Desa Aikimamumi Papuamumi tertuamumi tertua di PapuasampaijauhWerupak Elosak

Artikel Terkait

Putri Ariani Empat Besar AGT
Inspirasi Nyata

Putri Ariani Selesai di Empat Besar AGT 2023

September 29, 2023
Sanggoe meraih medali perak Asian Games 2023 di cabang olahraga skateboard. (Foto: NOC Indonesia).
Olahraga

Atlet Papan Seluncur Harumkan Indonesia di Asian Games 2023

September 29, 2023
Mouly Surya Penghargaan TIFF
Inspirasi Nyata

Sutradara Indonesia Raih Penghargaan di Tokyo International Film Festival

September 28, 2023
film sri asih menang
Kreatif

Film Sri Asih Menang Penghargaan di Amerika Serikat

September 28, 2023
Jumlah unit kendaraan roda empat buatan Indonesia menjadi komoditas bersaing di pasar ekspor. (Foto: Dok. TMMIN)
Otomotif

Target Ekspor Mobil Indonesia 1 Juta Unit pada 2027

September 27, 2023
Kompetisi Robotik Internasional
Inspirasi Nyata

Dua Santri Indonesia Raih Juara di Kompetisi Robotik Internasional

September 27, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • 8 tahapan pembuatan sepatu

    Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Apa Itu Pasir Kuarsa yang Miliki 7 Manfaat di Sektor Industri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Skintific Rilis Produk Foundation Baru, Tahan hingga 24 Jam, loh!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Tahapan Eksplorasi Pertambangan, Hasilkan Kualitas Terbaik!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perbedaan Istilah Sumber Daya dan Cadangan, Jangan Tertukar!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 5 Pekerjaan untuk si Hobi Ngulik Media Sosial, Sikat, Sob!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Facebook Twitter Youtube Instagram TikTok
Sampaijauh.com

Inspirasi Nyata Di Sekitar Kita

Jl. Kembang Kerep No.14A, RT.6/RW.2, Kembangan Sel., Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11610

[email protected]

MENU

  • Terbaru
  • Perindustrian
  • Inspirasi Nyata
  • Hiburan
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi

Pages

  • Contact
  • Pedoman Media Siber
  • Sobat Sampai Jauh
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Tentang Kami
  • Tim Kami

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version