Sampaijauh.com
No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Berita Pilihan

Lima Mahasiswa UB Budidaya Axolotl hingga Dapat Tawaran Ekspor dari Luar Negeri

Dari budidaya hewan axolotl sudah bisa meraup keuntungan hingga jutaan rupiah.

Penulis :SampaiJauhCom
November 15, 2021
in Berita Pilihan, SampaiJauh, Tokoh Inspiratif
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Mahasiswa UB Budidaya Axolotl

Lima Mahasiswa UB Budidaya Axolotl hingga Dapat Tawaran Ekspor dari Luar Negeri. Sumber: kumparan.com

14
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Lima orang mahasiswa dari Universitas Brawijaya (UB) Malang berhasil mengembiakkan budidaya hewan axolotl. Hewan tersebut merupakan salah satu hewan endemik yang sering digunakan untuk penelitian ilmiah. Pengembangbiakkan ini membuahkan hasil, yakni banyaknya tawaran hewan tersebut untuk diekspor ke Arab Saudi, Malaysia, India, dan China.

Usaha dari kelima orang mahasiswa tersebut diberi nama dengan AQUAXO. Mereka ini yang mengembangkan hewan endemik yang berasal dari Meksiko ini agar bisa beradaptasi dan hidup dengan lingkungan di Indonesia. Hingga kini mereka berhasil membudidayakan hewan tersebut dengan baik. Bahkan dalam sekali produksinya bisa menghasilkan hingga ratusan telur.

Saat ini, permintaan dari pasar domestik atau internasional terhadap terhadap axolotl semakin tinggi. Dari pasar domestik bisa meraup keuntungan sampai Rp9 juta. Sedangkan dari pasar internasional permintaan axolotl untuk diekspor sudah mencapai 1.000 ekor lebih. 

Visi dari AQUAXO sendiri adalah untuk dapat melestarikan dan mengembangkan komoditi unik dengan menggunakan teknologi yang mereka rancang dan kembangkan sendiri, yakni dengan water closed loop chiller system.

Sementara itu, kelima mahasiswa UB yang tergabung dalam proyek budidaya hewan axolotl ini terdiri dari Daffa Khairan, Brillian Prastica, Muhammad Setiawan Gusmi, Rere Tara Mahameru dan Ali Akbar. Tentunya dengan bimbingan dari dosen Mochammad Fattah.

Menurut Daffa, axolotl yang dikembangkan oleh AQUAXO ini memiliki daya tahan yang lebih kuat. Hal tersebut disebabkan lantaran hewan tersebut telah beradaptasi baik dengan lingkungan Indonesia. 

Ia juga mengatakan bahwa hewan axolotl ini memiliki tubuh yang unik. Dikatakan demikian, karena bentuk tubuh hewan tersebut sekilas menyerupai dengan naga, namun dengan wajah yang tersenyum. Hewan tersebut sering disebut juga dengan Smiling Salamander.

Tidak hanya itu, hewan tersebut jadi sering dijadikan bahan penelitian ilmiah oleh sejumlah peneliti. Hal tersebut dikarenakan axolotl memiliki kemampuan yang unik, yaitu hampir seluruh tubuhnya bisa meregenerasi.

Perlu diketahui, sebelum bisa axolotl bisa beradaptasi dengan lingkungan Indonesia, lanjut Daffa, ia sempat kesulitan untuk membuatnya beradaptasi. Hal tersebut lantaran adanya perbedaan suhu air.

“Hewan endemik Meksiko ini memiliki habitat di danau Xochimilco dengan tinggi 2.240 meter di atas permukaan laut, sehingga memiliki parameter air yang berbeda terlebih pada suhu air,” ujarnya.

Selain itu, untuk merawat axolotl ini, hewan tersebut cukup diletakkan di dalam aquarium kaca dengan menggunakan water chiller yang berguna untuk memanipulasi parameter suhu dan juga cukup memeliharanya di rumah.

Tags: axolotlhewan endemikinovasi mahasiswamahasiswa inspiratifmahasiswa UBmancanegarasampaijauhuniversitas brawijaya

Artikel Terkait

Kegiatan donor darah PT IMIP
Berita Pilihan

PT IMIP Menggelar Donor Darah Bersama

December 1, 2023
(Foto: sunttera.com).
Perindustrian

Perusahaan Besar Lokal Maupun Luar Negeri Rebutan “Kue Bisnis” PLTS di Indonesia

November 17, 2023
Polisi Wanita Terbaik PBB
Inspirasi Nyata

Brigadir Indonesia Raih Penghargaan Polisi Wanita Terbaik dari PBB

November 17, 2023
Boikot Produk Pro-Israel_1
Berita Pilihan

Ramai Boikot Produk Pro-Israel, Cek Kebenaran dan Daftar Mereknya!

November 15, 2023
(Ilustrasi: allianzco.id).
Berita Pilihan

Kenaikan Suhu Global Sudah Terasa Hingga Indonesia

November 15, 2023
(Foto: kemenperin.go.id).
Berita Pilihan

Industri TPT Nasional Masih Lesu, Gelombang PHK Pekerja Industri Tekstil Mencapai 70.000 Orang

November 15, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

TERBARU

Berita Pilihan

PT IMIP Menggelar Donor Darah Bersama

December 1, 2023
Cerita Korporasi

CSR Sinergi Berdaya Kawasan IMIP, Penanaman Bibit Mangrove

November 28, 2023
Gaya Hidup

10 Alasan Anak Muda Harus Memulai Investasi dari Sekarang

November 19, 2023
Agenda

Pekan Seni Rupa Art Jakarta 2023 Resmi Digelar, Banyak Area Menarik!

November 18, 2023
Gaya Hidup

Tren Konsep Rumah Mezzanine, Simak Untung dan Ruginya

November 18, 2023

Terpopuler

  • Ernest Prakasa Dirikan Rumah Produksi

    Ernest Prakasa Dirikan Rumah Produksi ‘IMAJINARI’

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Tahapan Eksplorasi Pertambangan, Hasilkan Kualitas Terbaik!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perbedaan Istilah Sumber Daya dan Cadangan, Jangan Tertukar!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Masih Ingatkah dengan Makna dari Bunyi Kentongan?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Facebook Twitter Youtube Instagram TikTok
Sampaijauh.com

Inspirasi Nyata Di Sekitar Kita

Jl. Kembang Kerep No.14A, RT.6/RW.2, Kembangan Sel., Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11610

[email protected]

MENU

  • Terbaru
  • Perindustrian
  • Inspirasi Nyata
  • Hiburan
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi

Pages

  • Contact
  • Pedoman Media Siber
  • Sobat Sampai Jauh
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Tentang Kami
  • Tim Kami

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version