Sampaijauh.com
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Inspirasi Nyata

Lulus S2 dari Stanford University, Maudy Ayunda Dipuji Netizen Indonesia

Salah satu artis sekaligus penyanyi Indonesia berprestasi yang membanggakan

Penulis :SampaiJauhCom
June 10, 2021
in Inspirasi Nyata, sampaijauhcom, Tokoh Inspiratif
Waktu Baca: 3 menit
0 0
0
Sumber Foto: instagram.com/maudyayunda

Sumber Foto: instagram.com/maudyayunda

40
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Kabar membanggakan datang dari artis multitalenta berprestasi asal Indonesia, Maudy Ayunda. Ia berhasil lulus dari kampus terbaik dunia, Universitas Stanford, Amerika Serikat (AS). Kabar tersebut dibagikan melalui akun Instagram pribadi miliknya @maudyayunda pada Rabu, 9 Juni 2021. 

Dalam posting-an tersebut, Maudy Ayunda membagikan beberapa fotonya saat sedang mengenakan kebaya modern berwarna merah dengan rok batik berwarna coklat, pakaian khas Indonesia saat melaksanakan kelulusan. Ditambah lagi ia mengenakan pakaian toga dari Universitas Stanford sebagai tanda kelulusannya itu.

ArtikelTerkait

Band Electric Cadillac

Band Electric Cadillac Bakal Tampil di Byron Bay Bluesfest 2023

March 30, 2023
Restoran Halal Indonesia Toko Rame

Toko Rame, Restoran Halal Indonesia di AS, Rasanya Juara!

March 28, 2023

Maudy merasa bersyukur karena akhirnya ia bisa menyelesaikan pendidikan S2-nya tersebut selama 2 tahun. Prestasi yang ia dapatkan ini dijelaskan pada caption akun Instagram pribadinya. 

“Saya sudah lulus! Dua tahun benar-benar telah berlalu. Saya tidak dapat menggambarkannya dengan kata-kata, berapa banyak yang telah saya pelajari dari pengalaman ini, terutama karena diwarnai oleh tantangan yang unik dan tak terduga,” tulis Maudy.

Dalam menyelesaikan pendidikan S-2 tersebut, Maudy melakukannya secara daring atau kelas digital menggunakan zoom. Ia pun mengungkapkan, gelar yang ia raih saat ini sangat penting bagi karirnya mendatang.

“Maret tahun lalu, pengalaman saya di Stanford berubah dalam semalam. Dengan kelas zoom dan topeng menyaring cara saya belajar dan berinteraksi. Tapi di satu sisi, rasa keberadaan saya ditingkatkan. Saya didorong untuk melepaskan kendali, refleksi, dan prioritas. Saya harus memutuskan dengan cepat dan tanpa penyesalan tentang apa yang benar-benar penting bagi saya. Saya bersyukur untuk setiap bagiannya. Merupakan hak istimewa yang luar biasa untuk berjalan di rintangan ini. Saya berharap dapat membayarnya!,” tambah Maudy Ayunda.

 

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Maudy Ayunda (@maudyayunda)

Melihat posting-an tersebut, kolom komentar akun Instagram Maudy pun dibanjiri komentar positif, seperti ucapan selamat dari teman, sahabat, penggemar, hingga pengguna Instagram lainnya.. 

Sebagai salah satu artis sekaligus penyanyi, Maudy memang dikenal dan digemari karena aura positif dan kecerdasannya. Sehingga pada kelulusan keduanya ini banyak orang yang ikut merasakan kebahagiaan atas kelulusannya tersebut.

Selain itu, dengan kelulusan yang membanggakannya ini, Maudy dapat memotivasi banyak orang dan pemuda-pemudi Indonesia bahkan sesame artis dan penyayi lainnya untuk semangat dalam menggapai prestasi dan cita-cita mereka. Diharapkan juga semakin banyak warga Indonesia yang berprestasi dan membanggakan seperti dirinya.

Tags: artistcelebritygraduationinspirasinyatalulusS-2maudyayundasampaijauhselebritisstanford universitytokohinspiratifuniversitas stanford

Artikel Terkait

Band Electric Cadillac
Kelompok Inspiratif

Band Electric Cadillac Bakal Tampil di Byron Bay Bluesfest 2023

March 30, 2023
Restoran Halal Indonesia Toko Rame
Inspirasi Nyata

Toko Rame, Restoran Halal Indonesia di AS, Rasanya Juara!

March 28, 2023
Berbagi Kebaikan Selama Ramadana
Hiburan

Berbagi Kebaikan Selama Ramadan, Ini Contohnya

March 27, 2023
Indonesia Berkebun Peduli Lingkungan lewat Urban Farming
Kelompok Inspiratif

Indonesia Berkebun Peduli Lingkungan lewat Urban Farming

March 27, 2023
Tempe Menyebar India
Produk Inspiratif

Kisah Produk Tempe Indonesia Menyebar di India

March 26, 2023
Rute Mini Spesial Ramadan
Hiburan

RUTE MINI: Spesial Ramadan 2023

March 25, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik

    Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Terapkan Teknik STOP untuk Mindfulness dan Atasi Cemas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 18 Unit Polisi di Indonesia, Ada yang Kerja Bareng Anjing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perbedaan Revolusi Industri 1.0 Hingga 4.0

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BUMN Tower di IKN Jadi yang Tertinggi se-Asia Tenggara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Sampaijauh.com

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version