Sampaijauh
  • Beranda
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Industri Otomotif
    • Ragam Industri
    • Industri Kecil Dan Menengah
    • Industri Kreatif
    • Industri Logam
    • Industri Mamin
    • Industri Pariwisata
  • Inspirasi Nyata
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
    • Tokoh Inspiratif
  • Berita Pilihan
    • Agenda
    • Hiburan
    • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Infografis
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh
No Result
View All Result
Home Inspirasi Nyata Produk Inspiratif Produk Fisik

Kereta Panoramic Pertama di Indonesia Segera Hadir

PT KAI telah lakukan uji coba salah satu kereta kategori kelas eksekutif.

Penulis :Madava Nanda| Editor :Geraldus Aldinuary
August 20, 2022
in Produk Fisik, Produk Inspiratif, Ragam Industri, Sains dan Teknologi
Waktu Baca: 3 menit
0 0
0
kereta panoramic

Bagian dalam kereta panaromic pertama di Indonesia yang sedang dilakukan uji coba. Foto: youtube.com/Andrea Ltief47

24
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

PT Kereta Api Indonesia (Persero) kembali melakukan gebrakan-gebrakan baru, salah satunya dengan menghadirkan kereta panoramic yang tengah diuji coba pada Kamis (18/8/2022).

Kereta yang masuk dalam kategori kelas eksekutif ini dilengkapi dengan sunroof dan kaca yang lebih besar dibandingkan dengan jendela kaca yang ada pada gerbong kereta umum lainnya. Sehingga penumpang yang menggunakan kereta panoramic akan merasakan sensasi melihat pemandangan indah yang luas di dalam kereta. 

ArtikelTerkait

Donasi Hasil Penjualan Game Stray

Developer Game Stray Donasi Hasil Penjualan demi Rawat Kucing Jalanan

February 4, 2023
bayi anoa lahir

Bayi Anoa Lahir Secara Caesar di ABC BPSILHK Manado

February 3, 2023

Selain itu, kereta eksekutif yang telah dimodifikasi ini memiliki desain interior tempat duduk yang cukup nyaman seperti kereta-kereta eksekutif lainnya. Pada bagian layar televisi pun telah mengalami perubahan dengan menampilkan tv pintar. 

Namun, sebelum diresmikan pengoperasiannya, salah satu kelas kereta mewah di Indonesia ini lebih dulu diuji coba oleh Tim Penguji Sarana Perkeretaapian dari Balai Pengujian Perkeretaapian. 

Para penguji telah melakukan uji coba pertama baik secara statis maupun dinamis. Di mana uji coba tersebut mencakup  uji rancang bangun, uji dimensi, uji intensitas cahaya, uji sirkulasi udara, uji kebisingan dan uji temperature bearing. 

 

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Balai Pengujian Perkeretaapian (@balaipengujianka)


Sekadar informasi saja nih, Sob, pengujian kereta panoramic ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perhubungan PM No.15 Tahun 2011. Jadi, setelah uji coba sesuai standar yang telah ditetapkan Kementerian Perhubungan, maka kamu bisa deh mencoba saat peresmiannya mendatang. 

Diharapkan, para penumpang kereta api di Indonesia makin merasakan kenyamanan dan aman saat ingin berlibur ke luar wilayah Jabodetabek. Serta penumpang juga akan merasakan kemiripan menggunakan kereta panoramic yang ada di negara Swiss. 

“Semua harus diuji untuk memastikan kereta ini laik operasi, aman, nyaman saat digunakan,” ujar manajemen PT KAI seperti di-posting akun Instagram @balaipengujianka pada Jumat (19/8/2022). 

Gimana nih, Sob, udah nggak sabar mencoba sensasi kereta panoramic, kan?

Tags: kereta kelas eksekutifkereta panoramicproduk fisikproduk inspiratifPT KAI

Artikel Terkait

Donasi Hasil Penjualan Game Stray
Ragam Industri

Developer Game Stray Donasi Hasil Penjualan demi Rawat Kucing Jalanan

February 4, 2023
bayi anoa lahir
Sains dan Teknologi

Bayi Anoa Lahir Secara Caesar di ABC BPSILHK Manado

February 3, 2023
minyakita langka
Ragam Industri

Minyakita Langka saat Industri Sawit RI Stabil, Kartel Part 2?

February 3, 2023
(Gambar: brightspotcdn.com).
Berita Pilihan

Elon Musk Bakal Jadikan Twitter Platform Jual Beli?

February 2, 2023
Ilustrasi kecerdasan buatan/Ai. (Gambar: sampaijauh.com/Bryan S).
Berita Pilihan

Media Online Amerika Serikat “Dikerjai” Teknologi AI

February 2, 2023
Ekowisata Edukasi Sumbar
Industri Pariwisata

Jelajah Green Talao Park, Ekowisata Edukasi di Sumbar

February 2, 2023
Next Post
Train to Apocalypse

Train to Apocalypse Jakarta, Sensasi Dikejar Zombie saat Naik LRT

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • Perubahan Lambang Pancasila

    Lambang Garuda Pancasila Sempat Alami Perubahan, Apa Saja Itu?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BUMN Tower di IKN Jadi yang Tertinggi se-Asia Tenggara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal 5 Senjata Tradisional dari Sulawesi Tengah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 18 Unit Polisi di Indonesia, Ada yang Kerja Bareng Anjing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ogah Beli? Sekarang Ada Lato-lato Versi Online, Seru Pol!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Currently Playing
Sampaijauh

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Industri Otomotif
    • Ragam Industri
    • Industri Kecil Dan Menengah
    • Industri Kreatif
    • Industri Logam
    • Industri Mamin
    • Industri Pariwisata
  • Inspirasi Nyata
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
    • Tokoh Inspiratif
  • Berita Pilihan
    • Agenda
    • Hiburan
    • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Infografis
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version