Sampaijauh.com
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Inspirasi Nyata

Kakak Beradik Mischka Aoki dan Devon Kei Enzo Raih 12 Medali di Olimpiade Matematika Internasional Kurang dari Enam Bulan

Anak dari perancang busana ternama Indonesia, Winnie Aoki.

Penulis :SampaiJauhCom
July 19, 2021
in Inspirasi Nyata, sampaijauhcom, Tokoh Inspiratif
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Sumber Foto: tabloidbintang.com

Sumber Foto: tabloidbintang.com

157
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Dua anak dari fashion designer ternama Indonesia, Winnie Aoki bernama Mischka Aoki (12) dan Devon Kei Enzo (11) membuat kejutan dan mengharumkan nama bangsa melalui prestasi di Olimpiade Matematika tingkat dunia.

Total sebanyak 12 (dua belas) medali yang telah diraih dua kakak beradik Mischka Aoki dan Devon Kei Enzo di kompetisi Olimpiade Matematika tingkat dunia seperti ASMO, AMO, WMI, SISMO, SASMO dan Hua Xia Cup pada akhir 2019  hingga awal 2020 lalu.

ArtikelTerkait

RUTE MINI 25–31 Maret

RUTE MINI: 7 Berita Pilihan Sampai Jauh (25–31 Maret 2023)

April 1, 2023
Band Electric Cadillac

Band Electric Cadillac Bakal Tampil di Byron Bay Bluesfest 2023

March 30, 2023

Hebatnya, ke-12 medali tersebut yang terdiri dari 7 (tujuh) medali emas , 2 (dua) medali perak, dan 3 (tiga) medali perunggu mereka raih dalam kurun waktu kurang dari enam bulan. Medali-medali tersebut pertama kali diraih oleh Devon Kei Enzo ketika memenangkan medali perunggu di Olimpiade Matematika WMI Final 2019 di Fukuoka, Jepang.

Sejak saat itulah, kedua kakak beradik itu terus memperoleh prestasi di ajang Olimpiade Matematika Internasional lainnya. Sebagai orang tua, Winnie Aoki sendiri mengungkapkan sangat bangga dengan prestasi kedua anaknya. Pasalnya, prestasi tersebut diraih di masa pandemi Covid-19 seperti saat ini.

“Pandemi Covid-19 tidak boleh menjadi halangan kita semua untuk berprestasi dan berkreasi. Justru di saat-saat seperti ini, di mana aktivitas kita masih sangat terbatas, kita harus bisa menggunakan waktu yang ada dengan sebaik mungkin,” ujar Winnie Aoki seperti dikutip Tabloid Bintang.

Perancang busana yang karyanya pernah dipakai oleh selebriti dunia seperti Beyonce, Victoria Beckham, Sarah Jessica Parker hingga Kardashian ini juga menjelaskan, jika kedua anaknya di masa pandemi saat ini memfokuskan waktunya untuk belajar mendalami matematika.

“Di mana untuk putra dan putri kami mereka memfokuskan waktu mereka untuk belajar lebih dalam, di bidang pelajaran matematika dan meraih lebih banyak prestasi,” tambahnya.

Diketahui, ajang Olimpiade Matematika tingkat internasional sendiri kerap diikuti oleh ratusan ribu siswa dari seluruh penjuru dunia. Negara-negara yang sering mengikuti kompetisi ini di antaranya berasal dari Afrika, Amerika Serikat, Australia, Brazil, Bulgaria, Filipina, Hongkong, Indonesia, India, Iran, Jepang, Korea Selatan, Malaysia, Myanmar, Singapura, Taiwan, Tiongkok, Thailand dan lain-lain.

Tags: anakbangsaanakberprestasianakindonesiadevonkeienzomischkaaokiolimpiadematematikasampaijauhtokohinspiratifwinnieaoki

Artikel Terkait

RUTE MINI 25–31 Maret
Hiburan

RUTE MINI: 7 Berita Pilihan Sampai Jauh (25–31 Maret 2023)

April 1, 2023
Band Electric Cadillac
Kelompok Inspiratif

Band Electric Cadillac Bakal Tampil di Byron Bay Bluesfest 2023

March 30, 2023
Restoran Halal Indonesia Toko Rame
Inspirasi Nyata

Toko Rame, Restoran Halal Indonesia di AS, Rasanya Juara!

March 28, 2023
Berbagi Kebaikan Selama Ramadana
Hiburan

Berbagi Kebaikan Selama Ramadan, Ini Contohnya

March 27, 2023
Indonesia Berkebun Peduli Lingkungan lewat Urban Farming
Kelompok Inspiratif

Indonesia Berkebun Peduli Lingkungan lewat Urban Farming

March 27, 2023
Tempe Menyebar India
Produk Inspiratif

Kisah Produk Tempe Indonesia Menyebar di India

March 26, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • 8 tahapan pembuatan sepatu

    Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Terapkan Teknik STOP untuk Mindfulness dan Atasi Cemas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 18 Unit Polisi di Indonesia, Ada yang Kerja Bareng Anjing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perbedaan Revolusi Industri 1.0 Hingga 4.0

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Tahapan Eksplorasi Pertambangan, Hasilkan Kualitas Terbaik!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cuti Lebaran 2023 Dimajukan dan Ketentuan THR Tahun Ini!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Sampaijauh.com

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version