Sampaijauh.com
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Inspirasi Nyata

Inilah 7 Sate Unik di Indonesia yang Perlu Diketahui

Ragam sate unik ini berasal dari berbagai daerah di Indonesia

Penulis :SampaiJauhCom
July 20, 2021
in Inspirasi Nyata, Produk Inspiratif, sampaijauhcom
Waktu Baca: 3 menit
0 0
0
Sate_Sumber Foto: Tribunnews.com

Sate_Sumber Foto: Tribunnews.com

137
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Sate termasuk salah satu makanan Indonesia yang menjadi top dunia menyusul rendang dan nasi goreng.  Biasanya sate terkenal dengan bumbunya, yakni kacang atau sambal kecap yang sangat khas. 

Di Indonesia memiliki beragam jenis makanan sate. Dari sate yang biasa hingga sate yang sangat unik. Oleh karena itu, kali ini sampai jauh ingin merekomendasikan jenis-jenis sate unik di Indonesia yang perlu diketahui. Simak berikut ini, ya!

ArtikelTerkait

Fajar/Rian Ganda Putra

Fajar/Rian Ganda Putra Indonesia Peringkat 1 Dunia

March 20, 2023
Sapardi Djoko Damono

Sapardi Djoko Damono Jadi Google Doodle Hari ini

March 20, 2023

Sate Buntel

Gambar Ilustrasi Sate Buntel_Sumber Foto: Kompas.com

Jenis sate unik di Indonesia yang pertama adalah satebuntel merupakan makanan khas Solo. Sate ini biasanya terbuat dari daging kambing yang potong kecil-kecil dan diberi lapisan lemak tipis. Lalu setelahnya dibakar hingga matang dan mengeluarkan minyak. 

Makanan satu ini bentuknya mirip dengan sate lilit yang ada di Pulau Bali. Namun, paling enak biasanya sate ini disajikan bersamaan dengan sambal kecap. Hal ini pun dapat menambah rasa gurih dan tekstur daging kambing yang terasa lezat.

Sate Batibul

Gambar Ilustrasi Sate Batibul_Sumber Foto: Inibaru.id

Selain terkenal dengan warungnya, di daerah Tegal juga terdapat sate yang sangat lezat. Sate tersebut bernama sate batibul. Dinamakan dengan batibul karena diambil dari sebuah singkatan, yaitu bawah tiga bulan. Artinya sate tersebut terbuat dari daging kambing yang berusia tiga bulan.

Cita rasanya yang khas membuat orang menggugah selera. Makanan ini cocok disajikan dengan ditambahkan saus kecap dan dimakan bersamaan dengan lotong serta sup kambing. 

Sate Klatak

Gambar Ilustrasi Sate Klatak_Sumber Foto: Njogja.co.id

Sate ini merupakan sate yang terkenal dan legendaris di daerah Yogyakarta.  Sate jenis ini juga terbuat dari bahan dasar kambing. Daging tersebut dipotong besar-besar dan ditusuk menggunakan batang besi yang panjang. Cita rasa sate tersebut pun sangat khas dan lezat. Sate klatak paling cocok dihidangkan bersamaan dengan kuah gulai agar cita rasa semakin gurih.

Sate Kuah

Gambar Ilustrasi Sate Kuah_Sumber Foto: Merahputih.com

Nama sate yang satu ini cukup unik. Sate yang berasal dari Pontianak ini disajikannya berbeda dengan kebanyakan sate lainnya, yaitu dengan menggunakan kuah. Untuk membuat sate kuah ini biasanya menggunakan daging kambing ataupun sapi.

Paling enak daging ini dibumbui dengan dengan aneka rempah-rempah sebelum dibakar. Dengan demikian, penyajian sate kuah Pontianak lebih enak berbarengan dengan lontong dan saus kacang. 

Sate Kere

Gambar Ilustrasi Sate Kere_Sumber Foto: Detik.com

Lagi-lagi di Yogyakarta terdapat sebuah nama sate yang cukup unik. Sate kere bukan berarti satenya yang ‘kere’, melainkan hanya penamaannya saja. 

Sate ini biasanya terbuat dari potongan gaji atau kikil yang ditambahkan bumbu gula merah dan bawang putih. Belum selesai sampai di sana, sate yang sudah dibumbui juga langsung dibakar hingga matang dan aroma wanginya sudah tercium. Paling nikmat juga sate tersebut dihidangkan bersamaan dengan ketupat atau talas rebus.

Sate Lembut

Gambar Ilustrasi Sate Lembut_Sumber Foto: Tribunnews.com

Tak kalah dengan daerah lainnya, Jakarta juga memiliki sate yang unik, yaitu sate lembut. Dinamakan dengan demikian karena tekstur satenya yang sangat lembut. Sate ini terbuat dari daging sapi tanpa lemak yang merupakan bahan utamanya. 

Cara membuatnya adalah daging sapi tersebut dicincang yang kemudian ditumbuk kembali secara manual hingga daging benar-benar menjadi halus. Setelah ditumbuk, sate dimasak dengan setengah matang dan dicampur dengan kelapa tua sangrai dengan gula merah.

Setelah selesai dimasak barulah daging tersebut dililitkan dengan menggunakan tusukan dari bambu. Paling enak menikmati sate khas Betawi ini dengan ditambahkan bumbu kacang atau kecap dan makanan laksa.

Sate Kalong

Gambar Ilustrasi Sate Kalong_Sumber Foto: Facebook.com

Sate unik yang satu ini bernama sate kalong. Dinamakan kalong bukan berarti sate ini berasal dari kalong (kelelawar). Sate yang berasal dari Cirebon ini disebut kalong karena para pedagangnya kebanyakan baru menjual sate tersebut pada malam hingga dini hari. Sate ini juga terbuat dari daging sapi atau kerbau. Cita rasa satenya pun gurih dan lezat. 

Tags: indonesiasampaijauhsatesatebatibulsatebuntelsatekalongsatekeresateklataksatekuahsatelembutsateunik

Artikel Terkait

Fajar/Rian Ganda Putra
Olahraga

Fajar/Rian Ganda Putra Indonesia Peringkat 1 Dunia

March 20, 2023
Sapardi Djoko Damono
Tokoh Inspiratif

Sapardi Djoko Damono Jadi Google Doodle Hari ini

March 20, 2023
RUTE MINI Maret 2023
Hiburan

RUTE MINI: 7 Berita Pilihan Sampai Jauh (11–17 Maret 2023)

March 18, 2023
Pancawara Bali
Kelompok Inspiratif

Pancawara Bali, Kelompok Bebersih Sungai dan Pantai

March 18, 2023
Asia di Oscar 2023_1
Hiburan

Kemenangan Asia di Oscar 2023

March 17, 2023
Mengenal Justice Collaborator
Sains dan Teknologi

Mengenal Justice Collaborator dan Penerapannya di Indonesia

March 16, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • Bandara Indonesia Paling Menyenangkan

    3 Bandara Indonesia Masuk Airport Paling Menyenangkan!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 18 Unit Polisi di Indonesia, Ada yang Kerja Bareng Anjing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Terapkan Teknik STOP untuk Mindfulness dan Atasi Cemas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pemerintah Perketat Larangan Impor Baju dan Sepatu Bekas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BUMN Tower di IKN Jadi yang Tertinggi se-Asia Tenggara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Sampaijauh.com

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version