Sampaijauh.com
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Perindustrian

Indonesia Berpotensi Kembangkan Industri Alas Kaki Lokal Lewat Kolaborasi

Pelaku industri perlu berkolaborasi dan memanfaatkan teknologi agar produk alas kaki lokal lebih kompetitif dengan produk sejenis dari luar negeri.

Penulis :SampaiJauhCom
October 12, 2021
in Perindustrian, sampaijauhcom
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Industri alas kaki lokal/semarang.bisnis.com

BISNIS/WAHYU DARMAWAN CEGAH DEINDUSTRIALISASI: Sejumlah pekerja pabrik menyelesaikan produksi sepatu, di Sidoarjo, Jawa Timur, beberapa waktu lalu. Ketua Komisi VI DPR Airlangga Hartarto meminta pemerintah segera mengambil langkah prioritas guna mencegah gejala deindustrialisasi yang semakin dalam. Pemerintah juga diminta mengambil langkah kebijakan fiskal, yaitu dengan memberikan insentif pajak kepada sektor industri yang dinilai sebagai mesin pertumbuhan ekonomi dan menyerap banyak tenaga kerja.

22
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Pengembangan industri alas kaki lokal terus dipacu oleh Kementerian Perindustrian (Kemenperin) agar tetap dapat bersaing. Salah satunya dengan berkolaborasi sebagai upaya untuk meningkatkan inovasi produk alas kaki nasional yang dapat mengikuti tren dan selera konsumen saat ini.

Seperti yang diketahui, potensi Indonesia sebagai produsen alas kaki di dunia berada di posisi keempat setelah Tiongkok, India, dan Vietnam. Indonesia juga dikenal sebagai negara konsumen sepatu terbesar keempat dengan konsumsi 886 juta pasang alas kaki.

ArtikelTerkait

PEVS 2023

PEVS 2023 Kembali Hadir, Bertabur Kendaraan Listrik Subsidi

March 24, 2023
diskon PPN mobil listrik

Diskon PPN Mobil Listrik 10 Persen Manjakan Konsumen

March 24, 2023

Melansir dari medcom.id, langkah strategis  yang dilakukan adalah dengan Footwear Creative Competition (IFCC) 2021 yang merupakan program dari Balai Pengembangan Industri Persepatuan Indonesia (BPIPI), unit kerja di bawah Ditjen IKMA Kemenperin. 

Dengan mengusung tema ‘Indonesia Melangkah’, kegiatan IFCC 2021 ini memiliki tujuan menciptakan terobosan baru dalam mengembangkan industri alas kaki di tengah globalisasi dan dampak pandemi Covid-19.

“Kami optimistis, IFCC bisa menjadi wadah kreatif untuk para calon desainer alas kaki Indonesia yang mempunyai kreativitas dan inovasi tinggi, sehingga industri sepatu nasional dapat mempromosikan produk asli dan orisinil buatan anak bangsa ke masyarakat luas, baik nasional maupun kancah internasional,” kata Direktur Jenderal Industri Kecil, Menengah dan Aneka (IKMA) Kemenperin, Gati Wibawaningsih, Kamis (25/3/2021).

Potensi-potensi desainer dalam mengembangkan desain alas kaki lokal akan didorong sekaligus dikenalkan dan dipromosikan kepada masyarakat luas. Hal tersebut sejalan dengan tujuan yang ada pada IFCC.

Berdasarkan data dari Kemenperin, nilai ekspor industri alas kaki lokal mengalami peningkatan sebesar USD4,8 miliar sepanjang 2020 dibandingkan tahun sebelumnya. Kemudian nilai ekspornya meningkat 15,54 persen sebesar USD490 juta dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya.

Amerika Serikat menjadi pasar utama untuk memasarkan produk alas kaki Indonesia. Selain itu, terdapat juga enam pasar besar lainnya seperti Tiongkok, Belgia, Jerman, Jepang, Kanada, dan Italia. 

Para pelaku industri dalam negeri perlu berkolaborasi dengan desainer dan memanfaatkan teknologi terkini agar produk alas kaki Indonesia lebih kompetitif dengan produk sejenis dari luar negeri. Sebagai pendorong kreativitas, teknologi sangat penting untuk diterapkan di sektor industri.

Dalam hal kreativitas dan inovasi,industri persepatuan Indonesia juga perlu didorong. Mulai dari desain produk hingga proses pemasarannya. 

“Hal ini sekaligus sebagai implementasi teknologi industri 4.0 yang memberikan peluang untuk bersaing dengan produk impor,” ujar Gati.

Tags: alaskakialaskakilokalberitapilihanberitaupdatedesainerlokalfootwearcreativecompetitionifcc2021industriindustrialaskakilokalkemenperinsampaijauhcom

Artikel Terkait

PEVS 2023
Agenda

PEVS 2023 Kembali Hadir, Bertabur Kendaraan Listrik Subsidi

March 24, 2023
diskon PPN mobil listrik
Otomotif

Diskon PPN Mobil Listrik 10 Persen Manjakan Konsumen

March 24, 2023
Belanja di korea pakai rupiah
Ragam Industri

Belanja di Korea Selatan Bisa Pakai Rupiah, Kok Bisa?

March 24, 2023
Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik
Agenda

Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik

March 24, 2023
Industri Pertambangan di Indonesia
Logam

Ini Tantangan Pengembang Industri Pertambangan di Indonesia

March 23, 2023
teknologi industri mamin RI
Mamin

Teknologi Industri Mamin RI Dipamerkan di Hannover Messe 2023

March 23, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • Bandara Indonesia Paling Menyenangkan

    3 Bandara Indonesia Masuk Airport Paling Menyenangkan!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BUMN Tower di IKN Jadi yang Tertinggi se-Asia Tenggara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Setlist Konser Arctic Monkeys Jakarta 2023, Ada Lagu Favoritmu?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Slipknot dan Trivium Hadirkan Nuansa Indonesia di ‘Hammersonic 2023’

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Sampaijauh.com

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version