Sampaijauh.com
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
No Result
View All Result
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Inspirasi Nyata

Banyak Khasiatnya, Inilah Manfaat Sukun Bagi Kesehatan Tubuh

Selain buahnya, khasiat sukun juga terletak pada daunnya

Penulis :SampaiJauhCom
July 15, 2021
in Inspirasi Nyata, Produk Inspiratif, sampaijauhcom
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Buah Sukun yang banyak manfaat

Buah Sukun. Sumber foto: Pinterest

15
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Buah-buahan memang kaya akan vitamin dan nutrisi yang baik. Termasuk buah sukun yang memiliki banyak manfaat serta khasiat bagi kesehatan tubuh manusia

Sukun memang terkenal bisa menjadi makanan yang dapat memiliki khasiat dan mempunyai manfaat untuk membantu menjaga kesehatan bagi tubuh. Terutama pada buahnya.

ArtikelTerkait

Mengenal Tantangan Hilirisasi Bauksit_1

Mengenal Tantangan Hilirisasi Bauksit dan Beragam Olahannya

March 30, 2023
Band Electric Cadillac

Band Electric Cadillac Bakal Tampil di Byron Bay Bluesfest 2023

March 30, 2023

Buah sukun menyimpan kandungan gizi yang tinggi seperti karbohidrat kompleks, protein, serat, dan air. Tak hanya itu, di dalam buah sukun juga mengandung mineral seperti kalium, zat besi, kalsium, magnesium, zinc, dan fosfor. Serta beberapa vitamin yang terkandung dalam buah tersebut meliputi vitamin B, vitamin C, beta karoten, folat, dan vitamin E.

Selain buahnya yang kaya akan vitamin, karbohidrat dan lain sebagainya, daun sukun pun ikut dipercaya bisa berkhasiat bagi kesehatan. Dengan mengonsumsi keduanya, maka sukun bisa bermanfaat untuk kesehatan seperti di bawah ini:

1. Meningkatkan Sistem Imun Tubuh

Manfaat pada sukun bagi tubuh yang pertama adalah dapat meningkatkan sistem imunitas. Penting untuk menjaga sistem imunitas tubuh agar selalu bekerja dan tidak mudah terserang penyakit. Caranya, sebelum dikonsumsi, buah sukun cukup direbus terlebih dahulu. Setelahnya baru bisa merasakan khasiat dari buah tersebut.

2. Menurunkan Gula Darah

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada hewan, buah sukun atau ekstrak daun sukun dapat menurunkan kadar gula darah dan mencegah agar tetap stabil.

Kesimpulan dari penemuan tersebut dapat menunjukkan bahwa buah sukun sebagian besar berpotensi untuk pengobatan bagi penderita diabetes meski belum terkonfirmasi. Namun penelitian tersebut masih harus lebih dikaji lebih lanjut.

3. Mampu Mengontol Kolesterol 

Selain bermanfaat untuk menurunkan kadar gula darah, buah ini juga dapat dipercaya mampu mengontrol kolesterol. Usut punya usut, kandungan serat dalam buah tersebut cukup tinggi sehingga mampu menurunkan kadar kolesterol dengan cara mencegah penyerapan kolesterol dari sistem pencernaan.

4. Mencegah Pertumbuhan Sel Kanker

 Buah sukun juga bermanfaat untuk mencegah pertumbuhan sel kanker. Hal ini dikarenakan kandungan nutrisi dan antioksidan di dalam buah yang diketahui dapat menghambar pertumbuhan sel kanker.

5. Melindungi Kesehatan Jantung

Banyak masyarakat yang percaya jika mengonsumsi daun buah sukun maka akan mengobati penyakit asam urat. Daun buah sukun ini memiliki rasa yang cenderung pahit, namun ini baik untuk menjaga kesehatan.

Cara membuatnya pun mudah. Dalam hal ini biasanya menggunakan daun sukun yang sudah mengering. Kemudian, seduh daun tersebut untuk dijadikan sebagai teh daun sukun. Baru setelahnya, Anda bisa mengonsumsi teh daun sukun tersebut. 

Tags: buahbuah sukunbuahindonesiadaun sukuninspirasinyatakhasiatmanfaat buah sukunmedianasionalissampaijauhteh daun sukun

Artikel Terkait

Mengenal Tantangan Hilirisasi Bauksit_1
sampaijauhcom

Mengenal Tantangan Hilirisasi Bauksit dan Beragam Olahannya

March 30, 2023
Band Electric Cadillac
Kelompok Inspiratif

Band Electric Cadillac Bakal Tampil di Byron Bay Bluesfest 2023

March 30, 2023
Restoran Halal Indonesia Toko Rame
Inspirasi Nyata

Toko Rame, Restoran Halal Indonesia di AS, Rasanya Juara!

March 28, 2023
Berbagi Kebaikan Selama Ramadana
Hiburan

Berbagi Kebaikan Selama Ramadan, Ini Contohnya

March 27, 2023
Indonesia Berkebun Peduli Lingkungan lewat Urban Farming
Kelompok Inspiratif

Indonesia Berkebun Peduli Lingkungan lewat Urban Farming

March 27, 2023
Tempe Menyebar India
Produk Inspiratif

Kisah Produk Tempe Indonesia Menyebar di India

March 26, 2023

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

  • Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik

    Becak Motor akan Dihilangkan di Yogyakarta, Diganti Becak Listrik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Terapkan Teknik STOP untuk Mindfulness dan Atasi Cemas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 18 Unit Polisi di Indonesia, Ada yang Kerja Bareng Anjing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perbedaan Revolusi Industri 1.0 Hingga 4.0

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BUMN Tower di IKN Jadi yang Tertinggi se-Asia Tenggara

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Sampaijauh.com

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Navigate Site

  • About Us
  • Pedoman Media Siber
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Contact
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version