Sampaijauh.com
No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video
Sampaijauh.com
No Result
View All Result
Home Perindustrian IKM

4 Manfaat Gunakan Database Bagi UMKM

Ampuh untuk atur strategi bisnis dengan pelanggan.

Penulis :Fitria Nur Rahmawati| Editor :Madava Nanda
June 3, 2023
in IKM, Perindustrian
Waktu Baca: 2 menit
0 0
0
Manfaat Database UMKM

Ilustrasi database. (Foto: shutterstock via phintraco.com)

26
VIEWS
Bagikan ke Whatsapp

Sobat, sebagai pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di era serba digital seperti saat ini, kita harus bisa memanfaatkan kecanggihan teknologi tersebut, terutama dalam mengolah database. Yaps, database bagi pelaku UMKM memiliki manfaat guna meningkatkan penjualan dan keuntungan. 

Nggak sampai di sana saja, Sob. Dengan memanfaatkan database untuk suatu bisnis atau usaha, Sobat bisa menentukan strategi yang paling tepat dan efektif untuk diterapkan. 

Ngomongin soal database, nih, kira-kira apa sih itu? Dikutip Kompas, database adalah sekumpulan data yang berhubungan dengan pelanggan seperti data diri berupa nama dan jenis kelamin, media sosial pelanggan, sampai riwayat transaksi seputar produk apa saja yang dibeli beserta metode pembayarannya. Apalagi sebagai pelaku UMKM, Sobat harus bisa menyimpan database tersebut. 

Nah, untuk lebih detailnya, berikut ini Sampaijauh.com bakal memberikan informasi seputar manfaat gunakan database bagi UMKM, di antaranya:

1. Tahu Efektivitas Penjualan yang Telah Terjadi

Pertama ketika Sobat terbiasa memanfaatkan database, maka akan mengetahui keefektifitasan dalam melakukan penjualan. Perlu diingat, memberikan evaluasi atas pekerjaan yang dilakukan seseorang merupakan salah satu langkah penting. 

Dari evaluasi tersebut bisa menjadi tolak ukur untuk usahamu, Sob. Dengan ini kamu bisa menentukan apakah rencana yang dilakukan telah berhasil, mencapai target sempurna, apa yang perlu ditingkatkan kembali, dan lain sebagainya.

2. Membantu Analisis Pelanggan Potensial

Melihat data-data dari database bisnismu, kamu bisa mengetahui siapa pelanggan yang berpotensi menjadi prioritas dalam bisnismu. Hal ini dapat diperoleh lewat riwayat transaksi. Nantinya kamu bisa menentukan strategi promosi dan pemasaran yang efektif untuk pelangganmu

3. Memudahkan untuk Jaga Hubungan Baik dengan Pelanggan

Selanjutnya, manfaat menggunakan database bagi UMKM dapat menyimpan data tersusun rapi, maka akan lebih mudah untuk menjaga hubungan baik dan para pelanggan sebelumnya saat melakukan pembelian produkmu. 

Dari sini, Sobat juga bisa menentukan strategi komunikasi yang tepat untuk pelanggan, agar mereka terasa lebih dekat dengan bisnismu. Dengan demikian, cara ini juga akan memudahkan untuk mendorong tingkat kepuasan pelanggan sehingga mereka bisa melakukan repeat order produkmu.

4. Optimalisasi Pengembangan Bisnis Jadi Lebih Mudah

Paling penting dalam menggunakan pemanfaatan database akan mempermudah untuk mengembangkan bisnis atau usahamu. Lewat data-data yang sudah terkumpul, senantiasa bisa meringankan pekerjaan, seperti salah satunya melakukan pencatatan keuangan. 

Sebagai tambah, Sobat juga bisa memprediksi strategi penjualan yang lebih efisien dan maksimal untuk meningkatkan bisnis seperti UMKM secara berkelanjutan. 

Tags: databasepelaku bisnispenggunaan database bagi UMKMteknologi digitalumkm

Artikel Terkait

Tiga Inovasi Freeport Indonesia_1
Logam

3 Inovasi Freeport Indonesia Terapkan Strategi Dekarbonisasi

September 29, 2023
(Gambar: tafsiralquran.id).
Mamin

MN KAHMI Berharap Indonesia Bisa Jadi Pelaku Halal Food Terbesar di Dunia

September 29, 2023
Pebangkit Listrik Tenaga Surya Terapung di Waduk Cirata, Kabupaten Purwakarta -Jawa Barat. (Foto: bumntrack.co.id).
Perindustrian

Keren! Sebentar Lagi Indonesia Punya PLTS Terapung Terbesar Kedua di Dunia

September 29, 2023
pesona hutan digital pertama
Pariwisata

Pesona Hutan Digital Pertama Indonesia, Ada Apa Saja?

September 29, 2023
Makanan non gravitasi
Mamin

Platform Riset Gagas Inovasi Makanan “Non-Gravitasi”

September 29, 2023
film indonesia oktober 2023
Kreatif

10 Film Indonesia yang Tayang Mulai Oktober 2023 di Bioskop

September 29, 2023

Terpopuler

  • 8 tahapan pembuatan sepatu

    Begini 8 Tahapan Pembuatan Sepatu di Pabrik Manufaktur

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Apa Itu Pasir Kuarsa yang Miliki 7 Manfaat di Sektor Industri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 15 Istilah dalam Dunia Tambang yang Sering Dijumpai

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Skintific Rilis Produk Foundation Baru, Tahan hingga 24 Jam, loh!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Tahapan Eksplorasi Pertambangan, Hasilkan Kualitas Terbaik!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perbedaan Istilah Sumber Daya dan Cadangan, Jangan Tertukar!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 5 Pekerjaan untuk si Hobi Ngulik Media Sosial, Sikat, Sob!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Facebook Twitter Youtube Instagram TikTok
Sampaijauh.com

Inspirasi Nyata Di Sekitar Kita

Jl. Kembang Kerep No.14A, RT.6/RW.2, Kembangan Sel., Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11610

[email protected]

MENU

  • Terbaru
  • Perindustrian
  • Inspirasi Nyata
  • Hiburan
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi

Pages

  • Contact
  • Pedoman Media Siber
  • Sobat Sampai Jauh
  • Syarat dan Ketentuan Privasi
  • Tentang Kami
  • Tim Kami

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Perindustrian
    • Logam
    • Kreatif
    • Pariwisata
    • IKM
    • Mamin
    • Otomotif
    • Ragam Industri
  • Inspirasi Nyata
    • Tokoh Inspiratif
    • Kelompok Inspiratif
    • Produk Inspiratif
  • Hiburan
    • Agenda
    • Gaya Hidup
    • Olahraga
    • Trending
  • Sains dan Teknologi
  • Cerita Korporasi
  • Kreasi
    • Foto
    • Video

© 2023 #inspirasinyatasekitarkita

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version